Posts tagged ‘koinsumsi’
Keinginan vs. kebutuhan
Semakin maju dan modern suatu peradaban, maka semakin banyak juga keinginannya.
Keinginan untuk terlihat keren atau cantik seperti juga keinginan terlihat dalam komunitas tertentu menuntut kita membeli barang-barang yang sesuai dan semakin lama bisa semakin banyak.
Saya memang salut dengan gaya hidup sederhana seperti alm. Steve Jobs dan Mark Zuckerberg yang hidup dengan cara yang minimalis. Kalaupun tidak se-ekstrim itu, tetapi ada yang bisa ditiru. (lebih…)
Komentar Terbaru