Makan Salad dan Lalap Sebagai Pembuka Dan Pelengkap.

28 Mei, 2007 at 23:25 Tinggalkan komentar

Salads

Makanan segar adalah makanan yang kaya akan vitamin dan mineral karena belum hilang akibat dimasak. Orang sunda sudah sejak lama makan lalap, orang barat juga makan salad yang merupakan equivalen lalap juga. Karedok juga makanan dengan sayur-sayuran segar tanpa dimasak. Kecuali untuk wanita hamil, sayuran segar juga merupakan sumber gizi yang baik serta rendah kalori untuk orang yang berdiet.

Memang kita juga harus berhati-hari dengan sayuran yang terkontaminasi dengan pestisida dan bahan kimia lainnya. Oleh karena itu, anda juga bisa pilih sayuran organik atau sayuran biasa yang sudah dicuci dengan sabun khusus untuk sayur dan buah.

Memang saya juga tidak menyarankan untuk hanya makan salad dan lalap, saya juga tidak akan begitu. Tetapi salad sebagai makanan pembuka atau lalap sebagai makanan pelengkap akan bisa menambah asupan gizi serta mengenyangkan sehingga kita dapat mengurangi makanan yang kita masak.

Dengan begitu, karena makan salad dan lalap tidak memerlukan banyak energi seperti memasak, maka kita juga bisa menghemat penggunaan gas, minyak dan bahan lainnya yang diperlukan. Akan lebih baik lagi bila sayuran tersebut anda tanam di kebun anda sendiri. Dengan begitu, anda dapat mengontrol sendiri kebersihannya serta meniadakan keraguan akan penggunaan pestisida.

Iklan

Entry filed under: Lingkungan Rumah.

Pakai air dari kolam atau aquarium sebagai pupuk tanaman Pakai Pengering Elektrik Atau Tissue?

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

Trackback this post  |  Subscribe to the comments via RSS Feed


Agenda

Archives

RSS Bisnishijau.Org

  • Sebuah galat telah terjadi; umpan tersebut kemungkinan sedang anjlok. Coba lagi nanti.

Kampanye Hijau











Statistik Pengunjung

  • 2.465.754 Pengunjung

Statistik

Enter your email address to subscribe to this blog and receive notifications of new posts by email.

Bergabung dengan 318 pelanggan lain

%d blogger menyukai ini: